50 Kata Ucapan Selamat Ulang Tahun Untuk Pacar dan Keluarga Melalui SMS

Ucapan Selamat Ulang Tahun - Perayaan hari lahir atau biasa dikenal dengan Ulang Tahun tentunya perlu disambut dengan meriah. Banyak kejutan dan momen spesial yang tentunya bisa kita alami di dalam kehidupan kita ketika merayakan hari ulang tahun.

Tentunya berbagai momen spesial tersebut akan membuat kita tidak ingin melewatkannya, bahkan memang kita semua ingin untuk mengabadikan momen hari ulang tahun dengan perayaan yang indah. Jika ditengok dalam jangka waktu setahun, ada beberapa hari spesial dalam kehidupan yaitu Hari libur, hari kelulusan, dan yang paling penting hari kelahiran kita.

Ucapan Selamat Ulang Tahun


ucapan selamat ulang tahun

Ulang tahun merupakan momen favorit yang ditunggu-tunggu oleh semua orang di dunia. Pada hari kelahiran, kita akan mendapatkan berbagai macam hadiah dan doa. Tidak ketinggalan juga ucapan dari orang-orang di sekeliling kita. Ketika tiba giliran kita yang harus memberikan ucapan kepada teman atau keluarga yang sedang berulang tahun, tentunya kita menginginkan sesuatu yang spesial. Bukan hanya ucapan yang berupa kata-kata, tapi mungkin juga disertai dengan barang sebagai hadiah dan pelengkap.

Bagi anda yang ingin memberikan kalimat ucapan ulang tahun untuk pacar, mungkin anda bisa menggunakan kata-kata yang romantis yang dapat membuat si pacar makin cinta dan sayang pada anda. Anda bisa mengirimkan Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Pacar dan Keluarga Melalui SMS sebagai pembuka pada tengah malam dini hari agar surprise. Jangan takut dibilang gombal dan sok romantis, momen setahun sekali ini adalah saat yang pas bagi anda untuk menunjukkan sisi romantis anda untuk si dia. Jangan ragu pula untuk memberikan hadiah berupa bunga dan coklat untuk pihak perempuan.

Bagi anda yang memiliki budget/biaya lebih, tidak ada salahnya juga memberikan kalung atau cincin tunangan. Bagi wanita yang ingin memberikan ucapan untuk sang pria, jangan takut dan gengsi. Bila perlu sertakanlah pula hadiah-hadiah bersama dengan ucapan anda. Tidak perlu yang mahal. Makanan yang anda masak sendiri pasti sudah menjadi sesuatu yang spesial. Dan bagi anda semua yang tengah mencari informasi seputar Ucapan Selamat Ulang Tahun, maka anda tidak perlu kesulitan lagi.

Saat ini dunia internet adalah media yang bisa memberikan banyak informasi untuk anda semua. Termasuk juga dengan informasi berbagai Ucapan Ultah. Dan tentu admin juga tidak ingin ketinggalan untuk membantu anda semua yang tengah mencari informasi tentang Ucapan Selamat Ulang Tahun Untuk Sahabat. Kali ini kami akan menghadirkan informasi tentang Kata Kata Ucapan Selamat Ulang Tahun. Dan lebih baik langsung saja disimak Ucapan Selamat Ulang Tahun Buat Pacar dan sahabat di bawah ini.

  • “Tidak hanya mengingatmu, tak ada lagi yang lebih perlu buatku. Detik ini aku hanya ingin menyapamu dengan satu doa, semoga tuhan selalu senantiasa melimpahkan cinta-Nya di hatimu, selamat ultah ya, sayang”.
Kehadiranmu membuat aku bahagia. Maka dari itu, perkenankanlah aku mengucapkan happy birthdays untukmu sayang. Semoga kita tambah langgeng selamanya..
  • “Sebelum hari ini terlewatkan, ijinkan ku genggam tanganmu, memandang matamu dengan penuh kasih dan memelukmu hangat sembari membisikkan, met ultah belahan hatiku”
  • “Semoga panjang umur dan cinta kita kan kekal abadi, met ultah cintaku”
  • “Saat kamu tiup lilin di kue ulang tahun kamu nanti, Semua lilin akan padam. Tetapi ada satu lilin yang tidak akan pernah padam, yaitu lilin Cinta yang ada di hatiku, Happy Birthday honey”
  • “Kala nyala lilin membias di wajahmu. Kan kusatukan doa untuk bahagiamu. di hari ulang tahunmu, aku janji kan selalu menjaga hati tanpa henti, met lagi ultah sayang”
  • “Tawa dan tangis datang silih berganti, menyertai tiap langkah perjalanan hidupmu, Tanpa terasa sudah bertambah satu tahun usiamu, Biarkan aku mengiringi kebahagiaanmu di hari ini, Dari hati semoga abadi, izinkan aku ucapkan segelintir doa dan harapan untukmu, Selamat ulang tahun, semoga Tuhan senantiasa menyertai setiap langkahmu”
  • “Jalan2 ke kota Medan, oleh2nya buah tomat, Hanya ini yang bisa Kuucapkan, Selamat Ulang Tahun sobat”
  • “Semoga dengan bertambahnya usiamu, sobat jadi tmbah imut, panjang umur, sehat selalu, dan segala cita-cita bisa terwujud, dan bahagia selalu”
  • “Sungguh masa depan memang ada karena kamu sudah berhasil melewati satu tahun lagi usiamu. Selamat ulang tahun sahabat terbaikku”
  • “Beli roti sore hari, roti bakar rasanya nikmat sekali, hari ini ada yang happy, hari lahir telah terulang kembali selamat ulang tahun ya sobat”
  • “Jus tomat dicuri mak lampir, met hari lahir, Surga banyak bidadarinya, semoga tambah berkah usianya”
  • “Waktu berjalan tanpa henti, iringi rembulan dan matahari yang terbit dan tenggelam tiap hari”
  • “Mengiringi usiamu yang trus bertambah dari hari ke hari, hingga kini, selamat ulang tahun sahabat”
  • “Nafas pagi ini yaitu anugrah untuk hidup. Bersyukurlah untuk tiap-tiap hari yang diberikan Tuhan utuk kita. selamat lagi tahun.semoga diberikan umur yang panjang serta penuh kebahagiaan”
  • “Percayalah hari esok itu ada dikarenakan kau sudah sukses melalui satu 1 tahun lagi periode usiamu. selamat lagi tahun untukmu, semoga apa yang kau cita-citakan dapat tercapai”
  • “When I look at you, I can’t deny there is a God, cause only God could have created someone as wonderful and beautiful as you. Happy B’day”
  • “Selamat Ulang Tahun yah, semoga aku menjadi orang terakhir yang ngucapinnya karena aku ingin menjadi yang terakhir yang menjadi pendampingmu”
  • “Its a nice feeling when you know that someone likes you, someone thinks about you, someone needs you but it feels much better when you know that someone never ever forgets your birthday. ”HAPPY BIRTHDAY”
  • Memberikan Ucapan Selamat Ulang Tahun bagi teman mungkin sudah biasa. Mungkin juga tidak ada niatan untuk mengucapkannya dengan cara yang spesial. Tapi tidak ada salahnya juga kalau sesekali anda memberikan Ucapan Ulang Tahun dengan cara yang lebih spesial. Mengingat bahwa temanlah yang selalu bersama kita di saat senang ataupun susah. Tidak perlu menggunakan kata-kata romantis.
  • Baca juga: Cerpen Cinta
  • Memberikan Ucapan Ulang Tahun kepada teman akan lebih seru kalau menggunakan beberapa kejutan. Seperti dengan mengerjainya terlebih dahulu, tetapi di rumahnya kita sudah menyiapkan pesta kejutan. Begitu si teman pulang ke rumah, ia akan terkejut menemukan pesta yang sudah kita siapkan. Dengan begitu, hari ulang tahun akan terasa semakin spesial.
Ucapan Selamat Ulang Tahun
Semoga saja informasi tentang Ucapan Ulang Tahun Untuk Teman dan pacar yang kami kumpulkan bisa memberikan banyak referensi berharga saat anda ingin mengungkapkan Ucapan Selamat Ulang Tahun Romantis. Dan terima kasih juga karena menyimak Kumpulan Ucapan Selamat Ulang Tahun di www.anekacontohsurat.com.

Lihat Aneka Contoh Surat Lainnya :

0 komentar:

Post a Comment

Jika anda ingin berkomentar, silahkan isi pada form komentar. Komentar yang dipublikasikan adalah komentar yang terkait dengan konten artikel dan tidak spam :)

Copyright © 2015 Aneka Contoh Surat, Proposal, Laporan